Terkadang pada template tertentu, avatar pada komentar blog tidak muncul.
Jika kita ingin menampilkannya, dibawah ini caranya:
1. Pertama-tama masuk ke menu Setting->Comments.
Pilih lalu YES pada bagian "Show profile images" dan tekan Save.
2. Setelah itu, masuk ke menu Design > Edit HTML
3. Beri centang pada "Expand Widget Templates". Agar lebih aman backup template anda.
4. Cari kode berikut:
<dl id='comments-block'>
5. Ganti kode tersebut dengan kode ini
<dl expr:class='data:post.avatarIndentClass' id='comments-block'>
6. Setelah itu cari kode berikut,biasanya ada 2 dan pilih kode yang kedua
<a expr:name='data:comment.anchorName'/>
7. Ganti kode tersebut dengan kode berikut ini
<b:if cond='data:comment.favicon'><img expr:src='data:comment.favicon'/></b:if><a expr:name='data:comment.anchorName'/><b:if cond='data:blog.enabledCommentProfileImages'><div expr:class='data:comment.avatarContainerClass'><data:comment.authorAvatarImage/></div></b:if>
8. Setelah itu tambahkan kode css berikut diatas ]]></b:skin>
#comments-block .avatar-image-container img {background: #fff url(http://i37.photobucket.com/albums/e74/mrphoto16/Hermanblog/avatar.gif) no-repeat left top;width:32px;height:32px}
Semoga infonya bermanfaat.
1 comments :
thanks sudah berbagi ilmunya, sukses selalu...